About

a Thousand visit

December 23, 2008

What a surprise, only in 3 months my blog has reach 1 thousand visited, even tough i seldom to write an article in my blog but i hope that anything that i write can be useful for anybody. actually there are a lot of obstacle in writing an article or updating this blog, start with having no time to write, have no idea to post, have no money to access internet, etc. the most important is i start to post my idea so everybody could read my idea. i have a different visitor in common, bot most are from Indonesia, but not fewer reader from USA. it means that my article have a relation with anything that Americans search. Unfortunately they won't understand my language. Therefore i try and start to write an article in english so every body who visit my blog could understand my posting.

but I'll try to write in 2 languages so both Americans and Indonesian could read my article. for all my blog reader, hopefully y'all can give me an advice in posting an article, so i can get better to update my blog, thanks for everyone
»»  READMORE...

My diary today

December 20, 2008

Hari ini hari yang cukup melelahkan, pagi aku harus dihadapkan dengan pekerjaan membuat alat yang harus selesai minggu depan meskipun secara global alatku udah selesai, ditambah tugas kuliah yang lain, kabar menyedihkan lagi siang ini kakek dari papaku meninggal. pingin rasanya pulang tapi besok aku harus mandu LKMM TD di jurusan karena aku gak bisa dapetin pengganti yang bisa gantiin aku mandu. mau gak mau malam ini aku harus browsing cari materi untuk mandu, karena materi ini emang agak sedikit berat, tapi lumayan untuk pemanasan untuk mandu LKMM TM nanti.

LKMM di ITS sudah di depan mata, untuk FTI direncanakan bulan januari depan yang artinya aku dan temen temen pemandu TM yang lain harus merelakan waktu liburannya demi mempersiapkan LKMM TM kali ini, suatu pengorbanan lagi yang aku yakin bahwa semua ini akan memberikan manfaat bagi orang banyak. . sepertinya aku harus browsing lagi mempersiapkan materi untuk mandu bersok....bye blog
»»  READMORE...

Fluorescent Multilayer Disc (FMD)

December 06, 2008


Mengenal Fluorescent Multilayer Disc, Pesaing Blu-Ray

Belum sampai masyarakat kita menikmati kehadiran Blu-Ray lewat Playstation 3 yang hadir, dunia teknologi sudah kehadiran barang baru yang dinamakan Fluorescent Multilayer Disc (FM Disc). FM Disc berbeda dengan kepingan yang beredar saat ini. Warnanya tidak keperakan atau keemasan, melainkan bening seperti sebuah plastik transparan biasa.
Warna yang tembus pandang bukan berarti tidak berfungsi. Justru sebaliknya kepingan yang disebut dengan FM Disc ini mampu menmapung 140 GB data sekaligus, dengan kecepatan baca data sampai 1 GB per detik.

Multilayer
Salah satu keistimewaan adalah banyaknya layer yang ada dalam setiap kepingan. Masing-masing kepingan memang memiliki lebih dari satu layer atau lapisan. Bahkan lebih dari 10 lapisan sekaligus. Tepatnya adalah 12 lapisan pada FM Disc yang dikembangkan pada tahap awal.

Jenis FMD
Ada tiga jenis FM teknologi yang telah selesai dikembangkan:
1. FM Disc ROM
Ini adalah jenis pertama yang akan = diperkenalkan. FM Disc ROM nantinya akan banyak digunakan untuk kepentingan produksi, baik film maupun pernati lunak. Dengan kapasitas yang besar kualitas film dapat lebih baik. Karena ini berarti film akan mengalami lebih sedikit proses kompesi. Sama halnya dengan audio.
Sedangkan untuk peranti lunak, kehadirannya akan sangat berpengaruh khussnya untuk peranti lunak seperti game dan peranti lunak pendidikan yang umumnya membuat banyak informasi.

2. FM Disc WORM (Write Once Read Many)
FM Disc WORM disebut juga Rewritable FM Disc adalah kepingan yang dapat diisi sendiri. Kepingan inilah yang nantinya dipergunakan sebagai media back-up.
Cara penulisannya hampir sama dengan menulis pada rewritable CD, hanya saja ada sedikit perbedaan pada penambahan material fluorescent. Ada dua metode penulisan yang digunakan masing-masing terletak pada perbedaan penambahan element fluorescent-nya.
Denga metode pertama atau yang dikenal dengan metode thermal, material fluorescent diaplikasikan dari awal. Sedangkan pada metode kedua yang chemical, material fluorescent diaplikasin pada tahap lanjut.

3. FM Card atau Clear Card
FM Card sebenarnya adalah sebuah FM Disc yang dilapisi bagian luar berbentuk kartu kecil. Kepingan yang ada didalam Clear Card adalah kepingan dengan diameter 50 mm, atau 5 cm. Model pertama yang dikembangkan adalah dengan 20 lapisan data – 10 GB data serta memiliki densitas recording sebesar 400 Mbytes/cm2.

Aplikasi
Banyak sekali aplikasi yang spat menggunakan teknologi ini. Pertama untuk menyimpan data hiburan seperti Game, Musik, Film dan tentunya untuk menyimpan data keperjaan. 1 keping FM Disc bisa menmapung lebih dari 10 film DVD.
Sebagai ruang Back-up, sangat cocok karena kapasitasnya yang sangat besar. Dengan FM Disc kekhawatiran rusak-nya media back-up dapat diminalisasi walaupun tergores lapisan luarnya.

Antara FM Disc dengan Teknologi Optik Lain

Teknologi optik sudah diperkenalkan sejak dulu lama sekali. Saat ini sudah hadir lima teknologi optik di masyarakat. Mulai dari CD, super CD, DVD, HD-DVD sampai Blu-Ray. Blu-Ray adalah teknologi optik paling muda yang saat ini dikenal oleh khlayak. Saah satu aplikasi Blu-Ray adalah pada Playstation3 yang akan diluncurkan oleh Sony.
Namun tidak hanya playstation3 yang menggunakan Blu-Ray, saat ini Blu-Ray Disc juga dipasarkan secara terpisah. Baik disc maupun player/driver-nya. Dari semua teknologi optik yang perbedaannya dengan FM Disc (Fluorescent Multilayer Disc) adalah jumlah ruang yang dimiliki masing-masing teknologi berbeda.

Antara FM Disc dengan CD dan DVD

CD dan DVD adalah dua teknologi yang menggunakan sinar laser berwarna merah. Sama dengan FM Disc generasi pertama. Meskipun ketiganya menggunakan sinar laser berwarna merah, namun panjang gelombang yang digunakan berbeda pada masing-masing teknologi. CD menggunakan panjang gelombang 780 nm. DVD menggunakan sinar llaser merah dengan panjang gelombang 635-650 nm. Sedangkan FM Disc menggunakan sinar laser yang sama dengan menggunakan panjang gelombang 532 nm. Lebih kecil dari DVD.
Dari segi fisik ukuran diameter FM Disc agak sedikit lebih besar, jika CD atau DVD sebesar 120 mm, FM Disc memiliki diamter 130 mm. Walaupun pada pelaksanaannya nanti, FM Disc akan dibuat dengan diameter 120 mm. Hal ini dilakukan agar dalam memproduksi drive-nya tidak akan membutuhkan modifikasi yang terlalu banyak.
Selain ukuran tampilan fisik ketiga teknologi ini sangat berbeda. Jika FM Disc berwarna transparan atau tembus pandang, CD atau DVD membutuhkan sebuah lapisan pantul yang dibutuhkan pada saat dijalankan.
Dan satu lagi perbedaan yang mencolok adalah bila CD atay DVD tergores maka akan sulit dibaca, berbeda dengan FM Disc yang tidak akan terpengaruh. Isinya akan tetap terbaca meskipun tergores atau kotor. Karena sifat cahaya pada FM Disc adalah incoherent berbeda dengan CD atau DVD yang coherent.

Seperti layaknya DVD, FM Disc juga memiliki layer atau lapisan data lebih dari satu. Hanya saja jarak antar lapisan data DVD dengan FM Disc berbeda. Jarak antar layer pada DVD adalah 40 micron, pada FM Disc antara 25 samapai 30 micron. Kecepatannya juga jauh lebih cepat. Sebuah FM Disc dengan 12 layer (50 GB) dapat diakses dengan kecepatan samapi 1 Gbytes/detik.
»»  READMORE...